Pengembangan Silabus yang Baik


Untuk mendapatkan silabus yang baik, tentunya kita harus mempunyai langkah-langkah jitu dalam menyusun dan Mengembangkan Silabus untuk setiap mata pelajaran. Nah, kali ini saya akan memberikan 6 Point Pengembangan Silabus yang baik dan benar menuurut sumber yang saya dapatkan(1)



Pengembangan Silabus

Pengembangan silabus dapat dilakukan oleh para guru secara mandiri atau berkelompok dalam